Cara Daftar Paket Internet Unlimited 3 (Tri) Lengkap

Posting ini guna mengabarkan cara daftar internet unlimited 3 (Tri), siapa tahu kamu membutuhkan. Meskipun caranya amatlah mudah, terkadang manusia suka lengah dengan yang mudah-mudah. Bukan begitu kawan? Kenapa sangat mudah? Karena cukup dengan sekali kirim SMS.

Sebelum tahu mengenai cara daftar internet unlimited 3 (Tri) tentunya harus tahu kuota yang kamu inginkan. Karena paket internet tergantung dengan kuota, kemudian jumlah kuota tersebut di cantumkan kedalam SMS pendaftaran.

Ada kuota 500MB, 1GB, 2GB dan 5GB yang bisa kamu pilih. Oh iya, besaran kuota hanya untuk bandwidth artinya untuk kecepatan penerimaan dan kirim data bukan besaran batas pemakaian internet. Artinya jika kuota sudah habis, anda tetap bisa berinternet namun kecepatannya turun drastis.

Oke inilah gambar kuota bisa anda pilih berserta harganya.

Kuota Internet 3

Gimana sudah tetapkan mau pilih kuota yang mana? Jika sudah, maka inilah format SMS anda harus kirim guna daftar internet unlimited 3 (Tri).

Format SMS seperti ini.
MAU spasi SMS ke 234
Contoh misalkan kamu ambil paket 1GB seperti ini jadinya.
 MAU spasi 2GB Lalu SMS ke 234
Maka internet unlimited unlimited 3 (Tri) langsung aktif dan jika tidak mendapat SMS berisi APN Name maka bisa melihat cara setting APN Name 3. Anyway, melihat harga dan kuota didapatkan maka yang tersirat di fikiran ialah MURAH OY! Dan semoga tetap murah.

Bagikan ke

300x250
© 2013 Oke Cekidot - All Rights Reserved
Powered by Blogger
Back to Top